SOTUS SERIES SEASON 1 (2016) : OSPEK MEMBAWA ROMANSA




Sutradara   :        Lit Samajarn
Penulis Naskah  : Lit Samajarn
Pemeran   : 

Krist Perawat Sebagai Phi Arhit 
Singto Prachayo Ruangroj Sebagai Kongbop 

Distributor           : Line Tv & GMMTV 
Jumlah Episode :  15 

Tentang       : 

SOTUS adalah sistim badan eksekutif mahasiswa yang setiap tahun, mewariskan beberapa budaya tegas dalam proses ospek mahasiswa baru. Suatu tahun, Arhit sebagai senat mendapati ada seorang mahasiswa baru yang bebal, selalu membantah. Tapi dia sangat cerdas dan cekatan. Namanya Kongbop. Dan tanpa diduga, dibalik perseteruan mereka berdua rupanya tumbuhlah sebuah benih asmara. 


Review     : 

Menonton series ini, jujur menarik sih. Isinya relate semua dengan apa yang gue temui di dunia nyata. Dari mulai ospek dan segala sistimnya. Ternyata mirip dengan sistim ospek di Indonesia, ya. 

Lalu, Krist Perawat sebagai Arhit mampu menaklukan hati penonton ketika ternyata dia merupakan sosok yang unyu dan menggemaskan dibalik ketegasannya selama memimpin ospek. 
Bagi gue, keimutan karakter athit gak bakal real kalau di dunia nyata, aktornya enggak cute sama sekali. It was like, ya arhit sebagai Phi Kit dan sebaliknya. Hehehe 
Overall, season satu bagus sih. Menurut gue ceritanya cukup berbobot. Enggak terlalu ringan. 

3 / 5 Bintang 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Review Film The Gangster, The Cop, The Devil (2019) ; Adaptasi Kisah Nyata Terbaik

Review Film The Villagers (2019) ; Misteri Skandal Besar di Kota Kecil

Review Film 7 Alasan Mengapa The Handmaiden (2018) Begitu Memesona